Senin, 12 November 2012

Cara Menggunakan Fungsi AVERAGE

Assalaa mu'alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuu...



Tak terasa sudah 11 hari sejak posting terakhir saya. wabah kemalasan sudah mulai menyerang saya di bulan ini... Awalnya saya ingin selalu meng-update blog ini tiap minggu, tapi, apalah daya sisi malas saya makin menguasai diri saya saat ini...

 wkwkwkwkwk... sudah dulu curhatnya ini posting tentang excel bukan curcol dodol... (--")

Baik saya mulai pembahasannya, hari ini saya akan sharing tentang fungsi AVERAGE

#Apa sih average itu bang..???

Average itu fungsi untuk mencari rata-rata dari sejumlah sel secara otomatis...
Daripada kebanyakan teori lebih baik langsung ke praktek...

CUUUSSS...


Kalau jaman dulu nih saya biasanya menggunakan cara seperti ini untuk mencari rata-rata



                              (disalin dari koleksi pribadi)

Untuk mempermudah coba gunakan fungsi  average seperti contoh di samping....


                              (disalin dari koleksi pribadi)

Jika anda lupa dengan cara di atas anda bisa menggunakan sejumlah icon yang sudah ada di MS.EXCEL 2007 
                              (disalin dari koleksi pribadi)
                              (disalin dari koleksi pribadi)


Sama seperti posting saya sebelumnya setelah menempatkan fungsi dengan benar gunakan trik berikut agar seluruh sel di kolom dapat memiliki fungsi yang sama....
  • Klik sel G6 
  • Arahkan pointer ke pojok kanan bawah sel tersebut sampai pointer berubah menjadi tanda +
  • Klik dan tahan mouse sehingga membentuk range di kolom G
  • Lepaskan mouse

(disalin dari koleksi pribadi)
(disalin dari koleksi pribadi)


Sipp akhirnya rampung juga, sekian sharing dari saya semoga dapat sedikit membantu pekerjaan pembaca sekalian..
jika ada keluhan atau pertanyaan silakan comment di bawah ...


Assalaa mu'alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuu...
:D

#update
berhubung facebook comment kami mengalami gangguan, bagi teman teman yang ingin comment melalui facebook bisa meng click link ... ---->>>> facebook comment page

Kamis, 01 November 2012

Cara Menggunakan Fungsi Sum

Assalaa mu'alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuu...




Posting kali ini saya coba untuk mengulas salah satu fungsi MS. Excell yang paling sering saya gunakan yaitu =SUM. Meskipun sangat dasar tapi saya juga pernah menemukan seorang mahasiswa yang masih belum mengerti cara penggunaannya. Sum sendiri berfungsi untuk menjumlah serangkaian sel yang berisi karakter karakter numerik. Jika dengan formula konvensional kita akat menggunakan cara seperti di bawah ini :


 (disalin dari koleksi pribadi)

sebenarnya cara ini sudah cukup mudah digunakan dan tidak membingungkan pengguna awam tapi bagaimana jika data yang ingin kita jumlah berjumlah puluhan, ratusan, atau ribuan sel yang ada di workbook anda? Coba bayangkan berapa lama waktu anda akan terbuang dengan menggunakan cara tersebut(kalau datanya sampai ribuan sel mungkin kita butuh 8 tangan seperti Squidword :P). Maka dengan menggunakan fungsi =SUM tersebut pekerjaan kita akan menjadi lebih mudah....

  (disalin dari koleksi pribadi)

Kita juga dapat menggunakan fungsi AutoSum yang ada pada menu FORMULAS. Caranya seperti di bawah ini....
  • Klik sel yang ingin di AutoSum
  • Klik menu Formulas
  • Klik AutoSum
     

 
  (disalin dari koleksi pribadi)

Setelah menempatkan fungsi dengan benar gunakan trik berikut agar seluruh sel di kolom G dapat memiliki fungsi yang sama....
  • Klik sel G6 
  • Arahkan pointer ke pojok kanan bawah sel tersebut sampai pointer berubah menjadi tanda +
  • Klik dan tahan mouse sehingga membentuk range di kolom G
  • Lepaskan mouse
 (disalin dari koleksi pribadi)
 
  (disalin dari koleksi pribadi)

Mudah bukan..??? Contoh di atas hanya 7 baris, tapi sekarang andapun tidak perlu gemetar menghadapi perhitungan di MS.Excell. Jangankan 7, 30, 50, 100, 500, 1000 sel pun dapat anda selesaikan dalam kedipan mata. Ok, mungkin  cukup sekian dulu posting kali ini. Jika ada pertanyaan, kritik, dan saran silakan comment di bawah inii....

Assalaa mu'alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuu...
:D

#update...
berhubung facebook comment kami mengalami gangguan, untuk yang ingin comment via facebook bisa klik link berikut... ---->>> facebook comment page